mengganti dan mengubah icon mozilla firefox

Jumat, 23 Juli 2010.
Saat ini browser mozilla di katakan sebagai browser tercepat diantara browser lain...setiap orang memiliki pendapat yang berbeda beda.saya sendiri mengatakan browser ini lumayan cepat untuk mengakses internet bagi pengguna internet dial up..mozilla pun menyediakan beragam fitur yang dapat kita manfaatkan..

jadi saya yakin banyak juga orang yang menggunakan browser ini saat berselancar di dunia maya.
saat kita menggunakan browser ini coba anda perhatikan side bar di pojok kiri atas.Ada sebuah icon bergambar si rubah api yang selalu muncul.itu adalah logo atau iconnya si mozilla.
Tapi tahukah kamu sebenarnya icon tersebut dapat diganti dengan gambar yang kita inginkan.
Caranya begini:
hal pertama yang harus kita lakukan adalah siapkan sebuah file ikon yang berekstensi .ico
file ini bisa dibuat dari program Easy icon Maker atau bisa di cari di internet secara gratis.

1.Jalankan Windows Explorer dan buka folder C:\Program Files\Mozilla Firefox\Chrome.

2.Klik kanan mouse di sisi kanan jendela lalu pilih [New] > [Folder] untuk membuat folder baru bernama Icons.

3.Di dalam subfolder Icons yang baru dibuat tadi, buat lagi subfolder lain bernama default.

4. Salin file ikon ke folder default.

5. Ubah nama file ikon tersebut menjadi main-window.ico.

6. Restart Windows untuk melihat perubahan yang terjadi.

Comentários:

Posting Komentar

 
. © Copyright 2010 | Design By Gothic Darkness |